News & Events

November 28, 2020

Semaraknya Acara Kegiatan Memperingati Hari Ulang Tahun Guru Nasional ke 27 Di Labschool FIP UMJ

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Guru Nasional yang ke 27 Labschool FIP UMJ tidak ingin ketinggalan untuk merayakan semaraknya hari guru. Kegiatan gebyar hari guru […]
November 21, 2020

SMP Labschool FIP UMJ Mengadakan Webinar Parenting dengan Tema “Mengembangkan Minat Bakat Anak dalam Memasuki Jenjang Sekolah Menengah Pertama”

Pada hari Sabtu, tanggal 14 November 2020 SMP Labschool FIP UMJ mengadakan kegiatan webinar parenting melalui aplikasi zoom meeting dengan mengangkat tema “mengembangkan minat bakat anak […]
October 27, 2020

SD Labschool FIP UMJ Mengadakan Seminar Parenting Melalui Zoom Meeting Tentang “Bagaimana Mengatasi Emosional Anak Selama Pembelajaran Daring”

Tidak semua orang tua memiliki keterampilan mengatasi emosional anak selama pembelajaran daring, serta dapat menstimulasi anak usia dini sesuai dengan karakteristik dan berbagai potensi kecerdasan yang […]
October 27, 2020

Labschool FIP UMJ Mengadakan Kegiatan Workshop “Perkembangan dan Fungsi Otak Anak”

Labschool FIP UMJ mengadakan kegiatan workshop dalam rangka peningkatan kompetensi guru dengan mengusung tema perkembangan anak dan fungsi otak anak dan bagaiamana implementasinya. Kegiatan ini dilaksanakan […]
October 19, 2020

Dewan Guru TK-SD-SMP Labschool FIP UMJ Mengikuti Kegiatan Pelatihan Pembuatan Aplikasi Pembelajaran Berbasis Android

Rabu, 14 Oktober 2020 dewan guru Labschool FIP UMJ telah mengikuti kegiatan pelatihan pembuatan aplikasi pembelajaran yang berbasis android di aula gedung Labschool FIP UMJ. Dalam […]
October 19, 2020

Guru SD Labschool FIP UMJ Ikut Menyusun Praktik Baik Pelaksanaan Belajar Dari Rumah Kelas Tinggi yang Diselenggarakan Oleh Kemdikbud

Dalam rangka memfasilitasi peningkatan mutu pendidikan di Sekolah Dasar khususnya pelaksanaan Belajar Dari Rumah (BDR) pada masa pandemi Covid-19, Direktorat Sekolah Dasar melakukan Penyusunan Praktik Baik […]
October 19, 2020

Guru SD Labschool FIP UMJ Ikut Menyusun Praktik Baik Pelaksanaan Belajar Dari Rumah Kelas Tinggi yang Diselenggarakan Oleh Kemdikbud

Dalam rangka memfasilitasi peningkatan mutu pendidikan di Sekolah Dasar khususnya pelaksanaan Belajar Dari Rumah (BDR) pada masa pandemi Covid-19, Direktorat Sekolah Dasar melakukan Penyusunan Praktik Baik […]
October 16, 2020

Kepala SD Labschool FIP UMJ Mengikuti Bimbingan Teknis Pengajar Diklat Penguatan Kepala Sekolah

Kepala Sekolah SD Labschool FIP UMJ Dindin Rosydin , M.Pd mengikuti bimbingan teknis Pengajar Diklat Penguatan Kepala Sekolah Tahap 4 pada 5 sd 10 Oktober 2020 […]
October 16, 2020

SD Labschool FIP UMJ Ikut Serta Dalam Melakukan Penyusunan Praktik Baik Pelaksanaan Belajar Dari Rumah Kelas Awal Yang Diselenggarakan Oleh Kemndikbud

SD Labschool FIP UMJ menjadi salah satu sekolah yang dipercaya oleh Kemndikbud untuk ikut serta dalam melakukan penyusunan Praktik Baik Pelaksanaan Belajar Dari Rumah (BDR) Kelas […]
October 3, 2020

Guru Labschool FIP UMJ Menjadi Pembahas Uji Keterbacaan Komik Pembelajaran Tahun 2019 yang Diselenggarakan oleh KEMDIKBUD.

Cirendeu, 2 Oktober 2020. Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah pada tahun 2020 ini telah melakukan review Komik Pembelajaran SD produksi […]
September 29, 2020

Pandemi Tidak Menghalangi Guru Meningkatkan Prestasi, Berikut Enam Guru SD Labschool Peraih Skor Tertinggi Hasil Supervisi Semester Ganjil T.A 2020-2021

Cirendeu, 09 September 2020. SD Labschool FIP UMJ telah  melaksanakan pemberian penghargaan kepada guru-guru yang meraih skor tertinggi dari hasil supervisi semester ganjil T.A 2020-2021. Penghargaan […]
September 28, 2020

Fieldtrip Virtual Labschool FIP UMJ: Goes To Cibodas

Pada masa pandemi covid-19 ini seluruh sekolah negeri maupun swasta mengembangkan metode pembelajaran dengan metode daring atau online, tidak terkecuali Lab School FIP UMJ.   Untuk […]
September 1, 2020

Semarak Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih Dalam Rangka Memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-75

Tanggal 17 Agustus tahun 2020 adalah suatu hari yang istimewa bagi seluruh rakyat Indonesia, khususnya seluruh civitas SD Lab School FIP UMJ yang turut berpartisipasi dalam […]
September 1, 2020

Parenting Education Berbasis Al-qur’an Pada Masa Pandemi Covid-19 di Lab School FIP UMJ

Lab School FIP UMJ telah melaksanakan program webinar yang bertema tentang “Parenting Education yang berbasis Al-Qur’an pada masa pandemi Covid-19”.           Pada hari minggu, 30 August […]
August 18, 2020

Pembukaan Acara Pengenalan Lapangan Persekolahan (PLP) Dalam Jaringan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Jakarta Di Lab School FIP UMJ

Lab School FIP UMJ menjadi salah satu sekolah yang menyiapkan  wadah untuk penelitian dan tempat praktik mengajar bagi para mahasiswa/i  Universitas Muhammadiyah Jakarta khusus nya  prodi […]