Dewan Guru TK-SD-SMP Labschool FIP UMJ Mengikuti Kegiatan Pelatihan Pembuatan Aplikasi Pembelajaran Berbasis Android

Guru SD Labschool FIP UMJ Ikut Menyusun Praktik Baik Pelaksanaan Belajar Dari Rumah Kelas Tinggi yang Diselenggarakan Oleh Kemdikbud
October 19, 2020
Labschool FIP UMJ Mengadakan Kegiatan Workshop “Perkembangan dan Fungsi Otak Anak”
October 27, 2020
Show all

Dewan Guru TK-SD-SMP Labschool FIP UMJ Mengikuti Kegiatan Pelatihan Pembuatan Aplikasi Pembelajaran Berbasis Android

Rabu, 14 Oktober 2020 dewan guru Labschool FIP UMJ telah mengikuti kegiatan pelatihan pembuatan aplikasi pembelajaran yang berbasis android di aula gedung Labschool FIP UMJ.

Dalam pelatihan tersebut  pihak Labschool FIP UMJ mengundang Bapak Dr. Gofur Ahmad, MM. sebagai narasumber. Beliau memberikan pelatihan dan mengajarkan bagaimana cara membuat aplikasi pembelajaran yang berbasis android dengan mudah yang bertujuan untuk mendukung dan memudahkan proses pembelajaran jarak jauh disaat masa pandemi sekarang ini.

Dengan adanya pelatihan tersebut diharapkan seluruh dewan guru dapat mengaplikasikannya dalam proses pembelajaran jarak jauh terhadap peserta didik.

Description: C:\Users\sony\Downloads\WhatsApp Image 2020-10-16 at 14.46.19.jpeg
Bapak Dindin Rosydin, M.Pd. Selaku Kepala Sekolah SD Labschool FIP UMJ Memberikan Sertifikat Kepada Bapak Dr. Gofur Ahmad, MM. Sebagai Pemateri

Dewan Guru Melakukan Foto Bersama dengan Pemateri
di Akhir Acara Penutupan kegiatan Pelatihan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *


The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.